Serba-serbi Ayam

Serba-serbi Ayam

Di penghujung bulan Januari, shio monyet segera meletakkan posisi, ayam api bertandang menghampiri. Sesama binatang, yang diberi kuasa oleh penanggalan lunar selama 12 bulan, menjadi simbol perjalanan keberuntungan. Unggas ayam dikenal secara universal. Siapapun pernah merasakan lezat dagingnya, kecuali dia tidak doyan atau ada pantangan.

Baca lanjutannya

Pohon Ara: Sebuah Hikayat

Pohon Ara: Sebuah Hikayat

Ketika pertama kali aku bertatap muka dengannya, bulan Desember, pohon ini berdiri kaku di depan halaman yang bakal menjadi tempat aku menetap. Hanya ada ranting-ranting yang membisu dalam senyap. Penuh rasa sendu, kutegur dalam diam, udara yang menusuk tulang dan kesunyian panjang, seketika mengintimidasi perasaanku. Kelu.

Baca lanjutannya

Untukmu, Februari

Untukmu, Februari

Sudah tiga puluh satu hari, Januari menemani kita berbagi. Bulan pertama tahun ini akhirnya memohon diri. Tahun 2016 bernilai genap, bisa dibagi empat, artinya inilah tahun kabisat. Februari, bulan dengan jumlah hari tidak biasa segera kita jemput dengan sukacita.

Baca lanjutannya

Yunani, Riwayatmu Kini

Yunani, Riwayatmu Kini

Setiap dari kita tahu bahwa negara Yunani pernah menoreh sejarah keemasan di masa lampau. Betapa hebatnya peradaban ini di era sebelum Masehi. Negeri dewa-dewi ini membuai kita dengan legenda dan mitos. Menyihir imajinasi dalam mimpi-mimpi umat manusia di suatu masa.

Baca lanjutannya