Sudah tiga dasawarsa, setiap 7 Juli kita peringati sebagai Hari Pustakawan. Pada tanggal itu, tepatnya tahun 1973, lahir Ikatan Pustakawan Indonesia (IPI). Lalu tujuh tahun berikutnya, Hari Pustakawan mulai dirayakan secara nasional. Dalam rangka itu, aku ingin berbicara sedikit mengenai perpustakaan.